Pada
akhir Pendidikan dan Pelatihan Penguatan Kepala Sekolah, Saudara diminta untuk
menyusun rencana pengembangan sekolah berdasarkan 8 SNP. Terdapat 3 aktivitas
yang akan Saudara lakukan yakni:
1.
Menganalisis
kasus keterlaksanaan 8 SNP, merancang alternatif solusi dan rekomendasi
pengembangan sekolah berdasarkan kasus.
2.
Menganalisis
video tentang keterlaksanaan 8 SNP pada sekolah contoh berdasarkan aspek
kondisi ideal dan membandingkan dengan kondisi nyata sekolah Saudara serta
membuat rencana pengembangan sekolah Saudara terkait dengan 8 SNP.
3.
Membuat
rencana kegiatan pengembangan sekolah berdasarkan 8 SNP, dengan memilih satu
indikator dari salah satu SNP.
Daftar
isi Modul / Materi Suplemen Pelatihan Penguatan Kepala Sekolah Pengembangan
Sekolah Berdasarkan 8 SNP (SPPKS - RPS) terdiri dari:
DAFTAR
ISI
SAMBUTAN
DAFTAR
ISI
PENDAHULUAN
A.
Aktivitas Pembelajaran 1.
B.
Aktivitas Pembelajaran 2.
C.
Aktivitas Pembelajaran 3.
Lampiran
1. RAMBU-RAMBU RENCANA PROGRAM PENGEMBANGAN SEKOLAH PEMENUHAN 8 SNP
A.
Judul Pengembangan Sekolah
B.
Latar Belakang Pengembangan Sekolah
C.
Tujuan Pengembangan Sekolah
D.
Indikator
E.
Program Pengembangan Sekolah
F.
Hasil Yang Diharapkan
G.
Sumber Daya Yang Diperlukan
H.
Langkah-langkah Kegiatan
Download/unduh
Suplemen Pelatihan Penguatan Kepala Sekolah Pengembangan Sekolah Berdasarkan 8
SNP (SPPKS - RPS) tahun 2019 selengkapnya di bawah ini: