Apakah Boleh Memperbaiki
Data Yang Sudah Dikirim?
Anda
TIDAK DAPAT memperbaiki data yang sudah di kirim, sehingga Anda harus
BERHATI-HATI dalam mengisi data. Apabila ternyata masih ada data yang perlu
diperbaiki setelah dikirim maka data tersebut hanya dapat diperbaiki pada saat
setelah lulus ujian dan akan diproses pada pemberkasan penetapan NIP.
Apakah Dapat Mengubah
Pilihan Instansi Pendaftaran?
Anda
dapat mengubah pilihan Instansi sebelum anda melakukan pendaftaran. Dengan
syarat Instansi anda mengalami Pemekaran / Pengalihan Guru ke Propinsi dengan
cara masuk ke menu helpdesk, mencetak kartu, verifikasi ke BKD.
Apakah Dapat
Memperbaiki Pendidikan?
Instansi
Mana Saja Yang Terkena Pemekaran?
1.
SUMATERA SELATAN
· Kabupaten Penukal
Abab Lematang Ilir, pemekaran dari Kabupaten Muara Enim (14 Desember 2012)
· Kabupaten Musi Rawas
Utara, pemekaran dari Kabupaten Musi Rawas (Juni 2013)
2. LAMPUNG
· Kabupaten Pesisir
Barat, pemekaran dari Kabupaten Lampung Barat (25 Oktober 2012)
3.
JAWA BARAT
· Kabupaten
Pangandaran, pemekaran dari Kabupaten Ciamis (25 Oktober 2012)
4.
NUSA TENGGARA TMUR
§ Kabupaten Malaka,
pemekaran dari Kabupaten Belu (14 Desember 2012)
5. KALIMANTAN TIMUR
§ Kabupaten Mahakam
Ulu, pemekaran dari Kabupaten Kutai Barat (14 Desember 2012)
6. SULAWESI TENGAH
§ Kabupaten Banggai
Laut, pemekaran dari Kabupaten Banggai Kepulauan (14 Desember 2012)
§ KabupatenMorowali
Utara pemekarandariKabupatenMorowali (12 April 2013)
7. SULAWESI BARAT
§ Kabupaten Mamuju
Tengah, pemekaran dari Kabupaten Mamuju (14 Desember 2012)
8. SULAWESI TENGGARA
§ Kabupaten Kolaka
Timur, pemekaran dari Kabupaten Kolaka (14 Desember 2012)
§ Kabupaten Konawe
Kepulauan, dimekarkan dari Kabupaten Konawe (12 April 2013)
§ Kabupaten Buton
Selatan, dimekarkan dari Kabupaten Buton (23 Juli 2014)
§ Kabupaten Buton
Tengah, dimekarkan dari Kabupaten Buton (23 Juli 2014)
§ Kabupaten Muna Barat,
dimekarkan dari Kabupaten Muna (23 Juli 2014)
9. MALUKU UTARA
· Kabupaten Pulau
Taliabu, pemekaran dari Kabupaten Kepulauan Sula (14 Desember 2012)
10.
PAPUA BARAT
· Kabupaten Manokwari
Selatan, pemekaran dari Kabupaten Manokwari (25 Oktober 2012)
· Kabupaten Pegunungan
Arfak, pemekaran dari Kabupaten Manokwari (25 Oktober 2012)
Apabila
Instansi Tidak ada dalam daftar Pemekaran / Pengalihan anda dapat melapor ke
Helpdesk Admin Instansi
Apakah Dapat
Menambahkan Pendidikan?
Anda
Dapat menambahkan Pendidikan terakhir melalui menu daftar ( Mengisi Pendidikan
terakhir).
Siapakah
Yang Melakukan Verifikasi Dan Validasi Terhadap Berkas Updating Jenjang
Pendidikan ?
Instansi
terkait wajib melakukan verifikasi dan validasi terhadap berkas updating
jenjang pendidikan.